Banyak pengamat propertymenilai bahwa pasar property Balimasih akan terus berkembang dan menjadi salah satu primadona masyarakat dari dalam dan luar Bali seperti turis domestik dan turis asing. "Pembeli produk kami 80 persen merupakan warga Jakarta, sisanya warga luar Jakarta," sebut Fidela Maidiana Santosa, selaku tim arsitek dan Marketing Communication PT. Crystal Land Development.
Eksotisme Bali membuat daya tarik lebih bagi developer yang berlomba-lomba untuk mengubahnya menjadi suatu bisnis property di sektor hotel maupun condominium hotel (condotel). PT. Crystal Land Development salah satu developer yang peka terhadap tingginya permintaan properti di Bali.
Saat ini The Crystal On The Bay Nusa Dua - Bali dalam progress konstruksi per 01 April 2013 dimana pembangunan memasuki lantai ke-3 Lobby.
CEO PT Crystal Land Development Hauw Santosa mengungkapkan, sebagian unit pada proyek CondotelThe Crystal on The Bay telah terjual hingga 75 persen dan ditargetkan akan selesai pada Juni 2014 mendatang. Untuk mengantisipasi keunikan lokasinya, hotel ini menawarkan fasilitas kapal pribadi atau water taxi.
The Crystal on The Bay menawarkan investasi pada masyarakat kelas menengah Indonesia dalam bentuk kondotel. Harga kondotel tersebut dibuka mulai Rp 999 juta per unit dengan luas 37,7 meter. Santosa mengatakan, dengan tawaran harga tersebut investor akan memperoleh ROI (Return of Investment) sebesar minimal 8 persen per tahun dari harga pembelian. ROI tersebut dapat diperoleh pada tahun keenam. Selain itu, investor juga dapat menjual kembali unit yang mereka beli kepada pihak manajemen hotel di tahun keenam.
10 Alasan Mengapa Anda Memilih The Crystal On The Bay-Nusa Dua, Bali
1. Strata Title ownership.
2. Private bay that has direct access to the ocean by boat; situated 20 minutes from the Ngurah Rai Airport, 10 minutes by boat to Tanjung Benoa and Penyu Island.
3. Guaranteed open in 2014
4. Operated by “Golden Tulip” management, a part of Louvre Hotels Group, 2nd Largest Hotel operator in Europe, headquartered in Paris. (International Standard)
5. 213 rooms all with bay view, ocean view, or pool view.
6. 2 huge swimming pools.
7. Equipped with 4 big meeting rooms and a ballroom
8. Affordable price with best service and high quality materials: furniture will be from Lillian Adams Home.
9. 100% Money Back guarantee
10. Free Stay 21 points every year
Harga, Ketersediaan Unit, Metode Pembayaran dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan lebih dulu.
Jika Anda berminat untuk memiliki unit The Crystal On The Bay dan ingin mendapatkan informasi lebih lanjut hubungi Sharon 0821-98207682, pin bb 22a76948.
0 komentar:
Posting Komentar